Text
SKRIPSI:Analisis Gaya Bahasa metafora dalam Album Katy Perry, Prism (Deluxe Version)
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui metafora dalam lirik lagu pada album Katy Perry, Prism. Penulis mengidentifikasi context, metaphor, topic, dan connectionnya, dan apakah ada hubungannya dengan tema lagu, serta mengetahui meetafor dalam album tersebut. PEnelitian ini menggunakan metode penelitian pustaka dan teknik Lanjutan yaitu teknik catat. Sumber data dalam penelitian ini adalah lirik lagu pada album Prism. Terdapat beberapa tema dalam album tersebut, diantaranya tema pemberdayaan, cinta, patah hati, kelanjutan hidup, dan egoisme. Dari kelima tema tersebut, yang mendominasi adalah tema tentang cinta. Dari 11 lagu yang dianalisis, terdapat 69 lirik yang mengandung metafora dan 59.4% dari lirik tersebut mendukung terhadao tema. Fungsi metafora dalam lirik lagu pada album prism adalah untuk menggambarkan maksud lagu terhadap tema yang terkandung dalam setiap lagunya.
B41 S Ing 908 2015 | 908 EST a 2015 | My Library (Skripsi Sastra Inggris) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain