Text
SKRIPSI:Efektivitas sosialisasi program kampung keluarga berencana di kelurahan pasirjaya, Kecamatan Bogor Barat, Kota Bogor
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana hubungan antara Efektivitas sosialisasi program Kampung keluarga berencana di kelurahan pasirjaya, Kecamatan Bogor Barat. Penelitian ini menganakan metode penelitian kuantitatif deskriptif-kolerasional. Penelitian ini menggunakan teori integrasi informasi. Pengolahan Data menggunakan program SPSS versi 25, uji validitas menggunakan rumus Product Moment Pearson, sementara itu uji reliabilitas menggunakan rumus Alpha Cronback. Pengolahan data X1, dan Y dilakukan dengan rumus Rank Spearman untuk data yang bersifatskala nominal. Penelitian ini menggunakan teori Integrasi Informasi.
B40 I.kom 966 2019 | 966 MUH e 2019 | My Library (Skripsi Ilmu Komunikasi) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain