Text
SKRIPSI:Analisis Strategi humas rumah cemara dalam mensosialisasikan bahaya HIV AIDS di Kota Sukabumi
Peran humas sangatlah kuat, sedikit kesalah yang dilakukan oleh seorang humas akan timbul salah persepsi dan publikasinya. Bagi humas rumah cemara di fokuskan dalam mensosialisasikan bahaya Hiv Aids kepada seluruh masyarakat Kota Sukabumi secara tidak langsung hal ini merupakan kewajiban penuh yang dilakukan oleh seorang humas dalam meningkatkan dan menjadikan citra positif sebuah organisasi. Peran humas rumah cemara dalam mensosialisasikan bahaya HIV dan AIDS menarik untuk dikaji lebih lanjut, terutama jika dikaitkan dengan strategi kehumasan. Pendekatan penelitian yang dilakukan adalah kualitatif dengan metode analisis deskriptif. Penelitian ini menggunakan teknk triangulasi sumber seperti observasi, wawancara, dan dokumentasi yang dilakukan sejak tanggal 03 april 2015- 31 Juli 2015 bertempat di kantor rumah cemara kota Sukabumi. Unit analisis dalam penelitian ini adalah dua orang sebagai key informan dari ketua dan humas rumah cemara dan 1 orang informen dari pasien rumah cemara.
B40 I.kom 1035 2015 | 1035 RAD a 2015 | My Library (Skripsi Ilmu Komunikasi) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain