Text
Mongin-Ferdinand de Saussure (1857-1913) : Peletak Dasar Strukturalisme dan Linguistik Modern
Strukturalisme adalah cara berpikir yang mendasari semua pemikiran abad modern ini dan linguistik merupakan salah satu ilmu yang paling sistematis dalam bidang humaniora. Kedua kegiatan itu dasar-dasarnya diletakkan oleh sarjana Swiss, Ferdinand de Saussure, pada awal abad ke-20 dalam kuliah-kuliah yang berjudul Cours de Linguistique Generale.
B420006890 | 410 HAR m | My Library (Tandon) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Tidak tersedia versi lain