Text
Keunikan Sastra Jepang
Buku ini membahas kesusastraan Jepang secara singkat dan padat. Membahas mengenai karakteristik beserta ciri khas yang tercermin dalam karya-karya kesusastraan Jepang mulai dari zaman belum adanya huruf hingga saat ini. Selin itu, buku ini juga membahas mengenai perkembangan kesusastraan jepang dan ciri-ciri yang masih tetap ada dan dipertahankan hingga saat ini. Kesusastraan jepang telah mencerminkan tidak hanya budaya masyarakat Jepang, tetapi juga membentuk karakteristik bangsa Jepang itu sendiri. Buku ini dapat dijadikan panduan untuk memahami lebih dalam kesusastraan jepang karena buku ini adalah buku bilingual pertama dan satu-satunya yang membahas kesusastraan Jepang
B430006968 | 895.6 MOR k | My Library (Kesusastraan) | Tersedia |
B430006968.c2 | 895.6 MOR k | My Library (Kesusastraan) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain