Text
Filsafat di Indonesia Manusia dan Budaya Indonesia
MANUSIA DAN BUDAYA merupakan ruang untuk upaya menggali serta mengenali adakah corak berpikir yang khas manusia Indonesia dan tertuang ke dalam butir-butir filosofis yang dapat disebut “Filsafat Indonesia.” Lalu, tentu muncul pertanyaan, “Siapakah manusia Indonesia?” Sulit bagi orang Indonesia untuk mendaku kepribumian alias keaslian darah ke-Indonesia-an. Maka, Semboyan Bhinneka Tunggal Ika melukiskan betapa manusia Indonesia sebetulnya tidak takut dengan aneka perbedaan, termasuk campur-baur keyakinan di ranah yang dianggap paling kudus. Inilah ruang untuk tidak kecil hati dengan kesulitan—atau malah kemustahilan—merumuskan pemikiran “asli Indonesia.”
B4500007143 | 100 PRA f | My Library (Filsafat dan Psikologi) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain