Text
Syair Raja Damsyik Jilid II (W.260)
Syair merupakan jenis puisi lama Melayu yang terdiri atas empat baris. Setiap barisnya terdiri atas empat kata yang bersanjak atau bunyi yang sama pada setiap hujung baris. Seumpama a.a.a.a. persamaan bunyi merupakan unsur yang penting dalam syair. Pada kesempatan ini penyunting memilih judul "Syair Raja Damsyik" dengan nomor koleksi W260. sebagai bahan untuk dialihaksarakan dari aksara Arab-Melayu (Jawi) ke aksara Latin Untuk jilid I. alih aksara dimulai dari halaman I sampai dengan halaman 54 naskah. Syair Raja Damsyik ini merupakan saduran dari Hikayat Raja Damsyik yang menceritakan seorang raja di negeri Damsyik bernama Ahsan al-Hasan. Ia mempunyai dua orang putera. Yang tua bernama Syah Firman dan adiknya bernama Shayf al-Kamar. Suatu peristiwa. kedua saudara tersebut terpisah satu sama lain. saat sedang bermain-main dengan kudanya. Mereka kehilangan arah lalu tersesat ke dalam hutan yang berbeda
B4200007195.c1 | 899.28 SUG s | My Library (Kesusastraan) | Tersedia |
B4200007195.c2 | 899.28 SUG s | My Library (Kesusastraan) | Tersedia |
B4200007195.c3 | 899.28 SUG s | My Library (Kesusastraan) | Tersedia |
B4200007195.c4 | 899.28 SUG s | My Library (Kesusastraan) | Tersedia |
B4200007195.c5 | 899.28 SUG s | My Library (Kesusastraan) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain