Text
Psikologi Sosial Edis Kedua Belas
Psikologi Sosial edisi terbaru ini didesain secara modern dengan mengintegrasikan berbagai bidang di dalam ilmu psikologi sosial, sehingga teks ini menjadi begitu komprehensif da detail pembahasannya. Buku ini menyajikan dasar-dasar bidang psikologi sosial mulai dari teori klasik hingga ke temuan dari riset terbaru. Di sepanjang buku ini, penulis menunjukkan bagaimana psikologi sosial dapat membantu menjelaskan berbagai macam fenomena kehidupan sosial dan topik yang relevan dengan masyarakat, baik umum maupun akademik, seperti terorisme internasional, prasangka etnis, pelecehan seksual, dampak internet terhadap kehidupan sosial, kriminalitas, dan lain-lain.
B450007557 | 150.1 TAY p | My Library (Filsafat dan Psikologi) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain