Text
SKRIPSI: Pengaruh Pemanfaatan Media Komunikasi Organisasi terhadap Pencapaian Target Kinerja di Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Bogor
Dalam penelitian ini penyelenggaraan komunikasi organisasi yang akan dapat mendorong pembentukan kolaborasi antara pimpinan atau pegawai. Sehubungan demikian dalam hal ini media komunikasi organisasi instrument penting dalam mewujudkan target pencapaian kinerja suatu organisasi terdiri dari unit-unit komunikasi dalam hubungan hirarkis antara satu dengan lainnya dan berfungsi dalam satu lingkungan kerja. Hasil penelitian menunjukkan 1) penggunaan efektivitas media komunikasi organisasi berada pada kategori tinggi dengan skor rataan 3.64 dimana berada pada rentang 3,43 -4,23. Hal ini menunjukkan bahwa media komunikasi organisasi digunakan secara maksimal untuk meningkatkan pencapaian target 4.03 dimana berada pada rentang 3,43 - 4,23. hal ini menunjukkan bahwa media komunikasi organisasi digunakan secara maksimal untuk meningkatkan pencapaian target kinerja, 2) Pencapaian target kinerja berada pada kategori tinggi dengan skor rataan 4.03 dimana berada pada rentang 3,43 - 4,23. Hal ini menunjukkan bahwa pencapaian target kinerja sudah sangat baik, 3) penggunaan efektivitas media hasil uji T diketahui nilai sig untuk pengaruh efektivitas media komunikasi organisasi (X) terhadap pencapaian target kinerja (Y) adalah 0,000 < 0,05, dan nilai t hitung > t tabel yaitu sebesar 7.401 > 1.984. Semakin baik pengguna media komunikasi organisasi, semakin meningkat pula pencapaian target kinerja.
B40 Ikom 1636 2023 | 1636 SEN p 2022 | My Library (Skripsi Ilmu Komunikasi) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain