Text
E-PKL: Proses Kerja Jurnalistik sebagai Voice Over Radar Bogor
Proses Produksi Memerlukan Persiapan Mendalam : Proses pra produksi video berita melibatkan berbagai tahap persiapan seperti menghasilkan ide konten, mencari sumber artikel terkait, menyusun naskah berita, melakukan Voice Over, mengumpulkan footage, dan melakukan pengeditan awal. Persiapan yang komprehensif ini sangat penting agar alur cerita dapat dirancang dengan baik.
Proses Produksi Video Berita terdapat halangan dan rintangan yang telah penulis dapatkan peneyelesaiannya. Beberpa halangan misalnya seperti ketika penulis membuat naskah dan Voice Over, ketersediaan kuota dan sinyal yang baik sangat penting untuk mengirimkan materi kepada tim redaksi. Penting juga untuk memiliki perangkat yang diperlukan, seperti ponsel pintar untuk merekam Voice Over, serta kesiapan untuk meliput berbagai acara dan menulis press release serta naskah produksi.
Melalui pengalaman PKL ini, penulis telah memahami proses Produksi
Video Berita, dan dapat menyelesaikan kerumitan dan tantangan yang terlibat dalam produksi video berita. Kemampuan untuk beradaptasi dengan situasi yang beragam, bersikap proaktif dalam mengatasi kendala, serta memiliki ketrampilan teknis yang solid, terbukti sangat penting dalam proses Produksi Video Berita.
e-PKL.BB40.235.2023 | e-PKL2023 070.4:235 SIN p | My Library (E-PKL) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain