Text
E-PKL: Peran kader Konsorsium Penabulu-STPI IU dalam investigasi kontak pada linkungan rumah pasien TBC KAB.Bogor
Kegiatan Investigasi Kontak (IK) sangat penting untuk dilakukan oleh kader kepada keluarga dan orang sekitar pasien Tuberkulosis (YBC), karena kegiatan tersebut dapat memabntu kader dalam memutus rantai penularan penyakit Tuberkulosis (TBC). Selain itu, melalui Investigasi Kontak (IK), kader dapat lebih memahami dan memantau kondisi pasien serta kepatuhannya dalam mengonsumsi obat secara langsung. Kader berperan penting pada kegiatan ini, karena kader ditugaskan untuk memberikan pemahaman serta edukasi yang baik mengenai Tuberkulosis (TBC) bagi pihak keluarga yang awam terhadap penyakit tersebut. ...
e-PKL.BD40.814.2024 | e-PKL2024 659.2:814 RIS p | My Library (E-PKL) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain