Text
SKRIPSI:Bentuk bauran komunikasi pemasaran the gade coffee and gold bogor
Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif. Penelitian ini dilaksanakan di The Gade Coffee & Gold Bogor.Teknik pengambilan data yang digunakan yaitu melalui observasi, dokumentasi, dan wawancara mendalam. Hasil penelitian ini adalah bentuk bauran komunikasi pemasaran yang digunakan oleh The Gade Coffee & Gold Bogor ada 6 yaitu periklanan, promosi penjualan, acara, hubungan masyarakat, pemasaran langsung dan pemasaran interaktif. Dengan memberikan informasi serta memasarkan produk atau kedai kopi yang mereka miliki melalui media sosial Instagram, Whatsapp, Youtube dan Website. Juga mengikuti event-event, literasi dan adanya promo paket bundling produk, diskon, cashback pada hari-hari besar atau tertentu. Bentuk bauran komunikasi pemasaran yang paling efektif untuk The Gade Coffee & Gold ini yaitu promosi penjualan pemasaran langsung dan pemasaran interaktif.
B40 Ikom 2072 2024 | 2072 AUL b 2023 | My Library (Skripsi Ilmu komunikasi) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain