Text
E-PKL: Peran humas komunikasi organisasi untuk pelaporan PBB di kantor Desa Kembang Kuning
Praktik Kerja Lapangan yang di lakukan penulis di Kantor Desa Kembang Kuning, penulis telah mendapatkan ilmu baru dan pengalaman yang belum didapatkan oleh penulis. Serta penulis telah merangkum kesimpulan:
1. Komunikasi yang yang terdiri dari 2 saluran formal dan informal, dan memiliki pengertian masing-masing yaitu komunikasi dari atas ke bawah, komunikasi horizontal, komunikasi diagonal yang terdapat di Kantor Desa Kembang Kuning. Dalam penginpputan data PBB semua tugas dapat dijalankan dengan baik sebab organisasi yang terdapat dikantor desa berjalan dengan sebagai mana mestinya.
e-PKL.BD40.844.2024 | e-PKL2024 659.2:844 DED p | My Library (E-PKL) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain