Text
SKRIPSI: Komunikasi Interpersonal Antara Petugas Badan Pusat Statistik Dengan Penduduk Kelurahan Tajur Dalam Kegiatan Regsosek 2022
Pada bulan Oktober November 2022, pemerintah negara Indonesia melalui Badan Pusat Statistika (BPS) telah menjalankan kegiatan pendataan regsosek atau registrasi sosial ekonomi secara serentak di seluruh wilayah Indonesia. Kegiatan regsosek ini bertujuan untuk membangun data kependudukan tinggal atau satu data, sehingga pemerintah dapat melaksanakan program-program mereka secara termtegrasi, tidak tumpang tindih, efisien serta meningkatkan kualitas berbagai pelayanan pemerintah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui komunikasi interpersonal antara petugas BPS dengan penduduk kelurahan Tajur dalam kegiatan regsosek 2022. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif. Penelitian ini dilaksanakan di wilayah kelurahan Tajur. Teknik pengambilan data yang digunakan adalah wawancara, observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa komunikasi interpersonal antara petugas BPS dengan penduduk kelurahan Tajur dalam kegiatan regsosek 2022 ini menerapkan 5 konsep tujuan komunikasi interpersonal yaitu
B40 Ikom 2256 2025 | 2256 ANI k 2023 | My Library (Skripsi Ilmu Komunikasi) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain