Text
SKRIPSI: Representasi Kasih Sayang Dalam Tayangan Youtube Crazy Nikmir Real Episode "Alhamdulillah!!! Inilah Nasib Kakek Suhud Yang Di Marahi Baim Wong!!! Dapat Rezeki Tak Terduga!!!" (Studi Analisis Semiotika Roland Barthes)
denotasi kasih sayang berupa perhatian Nikita Mirzani terhadap kakek Suhud dalam menyelesaikan masalah yang dialami kakek Suhud. Nikita Mirzani juga menjadi pendengar yang baik dengan memberikan kelembutan dan sentuhan kasih sayang, juga proteksi kepada kakek Suhud. Makna konotasi kasih sayang berupa tatapan dan senyuman, juga ekspresi serius Nikita Mirzani ketika mendengarkan penjelasan dari kakek Suhud. Kemudian pada makna mitos, yaitu pada label pengemis yang diberikan kepada kakek Suhud melibatkan anggapan bahwa beliau malas, tidak berusaha dan tidak memiliki nilai dalam masyarakat.
B40 Ikom 2259 2025 | 2259 MBA r 2024 | My Library (Skripsi Ilmu Komunikasi) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain