Text
SKRIPSI: Kodrat Wanita dalam novel Baby Proof karya Emilly Giffin
Skripsi ini merupakan analisis tokoh utama dalam novel baby proof karya emilly giffin. Novel ini menyoroti kehidupan seorang wanita dewasa, claudia , yang mempertahankan prinsip untuk tidak memiliki anak. Metode analisis deskriptif digunakan untuk menghadapi berbagai problematika yang muncul pasca perceraian. Penelitian ini menggunakan pendekatan intrinsik dan ektrinsik, khususnya gender. Hasil penelitian menunjukan bahwa wanita kembali kepada kodratnya untuk memiliki anak sebagai pelengkap kebahagiaan rumah tangga.
B41 S.Ing 328 2012 | 328 RIN k 2012 | My Library (Skripsi Sastra Inggris) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain