Text
e-PKL: Peran Penyunting Gambar Dalam Proses Produksi Tayangan Berita “Bogor Hari Ini” TV Tegar Beriman
Penyuntingan gambar (editing) merupakan proses akhir dari tahap produksi
berita sebelum program tersebut di tayangkan. Program tayangan berita
“Bogor Hari Ini” merupakan program yang tayang setiap hari. Dalam proses
editing pada program Bogor Hari Ini terdapat beberapa tahapan yaitu:
a. logging yaitu proses memotong gambar, mencatat waktu pengambilan
gambar, dan memilih gambar-gambar.
b. digitalizing yaitu mengontrol kualitas gambar dan suara.
c. offline editing yaitu merangkai gambar-gambar namun masih dalam
roughcut (gambar-gambar kasar) dan belum menggunakan efek-efek
tertentu.
d. online editing yaitu memberikan transisi pada gambar, bumper in,
bumper out, dan tittle.
e. mixing yaitu memasukan dialog, efek dan instrument musik, dialog
(seperti wawancara, dan suara dubbing).
f. Terakhir adalah proses rendering.
2. Hambatan yang dihadapi seorang penyunting gambar adalah ketika dalam
proses editing kekurangan stock shot, keterlambatannya lampiran naskah
berita yang menjadi panduan editor, dan komputer yang error
e-PKL.BC40.05.2019 | e-PKL2019 659.14:05 NAD p | My Library (PKL) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain