Electronic Resource
e-PKL:Proses penulisan berita pada rubrik muda majalah tren Bogor
Rubrik muda merupakan salah satu rubrik yang terdapat di majalah Tren Bogor. Tulisan pada rubrik muda ini diharapkan mampu menginspirasi masyarakat umum khususnya anak muda untuk terus berprestasi serta melakukan kegiatan yang positif. Berita pada rubrik muda merupakan jenis berita feature, dengan menggunakan pola piramida terbalik. Ketika menulis rubrik muda, ada beberapa proses yang harus disiapkan, antara lain menyiapkan ide untuk bahan menulis, mengumpulkan referensi dari berbagai sumber, membuat outline, menyusun naskah awal (first draft), dan mengedit naskah. Tulisan pada rubrik muda ini diharapkan mampu menginspirasi masyarakat umum khususnya anak muda untuk terus
berprestasi serta melakukan kegiatan yang positif.
e-PKL.BB40.10.2019 | e-PKL2019 070.4:10 HET p | My Library (PKL) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain