Electronic Resource
e-PKL: Peran penulis naskah dalam program Bogor raya NEWS (BOGOR RAYA TV) Perumahan Bumi Indraprasta Blok. B2 No.7 Jalan Pandawa Raya, Bogor Utara, Bantarjati Jawa Barat 16153
Adapun beberapa hal yang dapat penulis simpulkan, antara lain sebagai berikut :
1. Peran Penulis Naskah meliputi pembuatan naskah dalam proses ini
menggunakan tahapan-tahapan penulisan naksah dan membutuhkan
ketelitian dengan menggunakan unsur klasik 5W+1H, dan agar naskah
yang dibuat mudah di pahami dan layak untuk menjadi naskah. Penulis
naskah berita harus memiliki kemampuan dalam penulisan naskah, dan
menggunakan teknik atau struktur penulisan dengan benar agar
memudahkan pengertian bagi pemirsa televisi yang mendapatkan
informasi -informasi berita yang di siarkan.
Penulis naskah mengorganisasikan semua aspek kreatif/konten program
dalam proses produksi. Bertanggungjawab untuk membuat skrip,
rundown, research materi yang terkait dengan program, memastikan
director dan talent memahami konsep program sehingga eksekusi
berjalan sesuai dengan konsep yang diinginkan.
2. Beberapa kendala terkadang muncul dalam proses penulisan naskah.
Dalam pelaksanaan proses penulisan naskah, masalah yang sering terjadi
pada penulis naskah berita adalah minimnya data dan hambatan yang
berhubungan dengan teknis dalam tulis-menulis.
e-PKL.BC40.32.2019 | e-PKL2019 659.14:32 ADE p | My Library (PKL) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain