Electronic Resource
e-PKL: Proses produksi iklan layanan masyarakat pelanggaran lalu lintas di rumah produksi gagas kreatif Jl. Duren Tiga Buntu No 38A, Jakarta Selata
PT Rumah Gagas Kreatif telah melaksanakan beberapa kegiatan pekerjaan di Pemerintahan seperti pembuatan film pendek “Korlatas Polri” dan Iklan Layanan
Masyarakat “Korlantas Polri”. Penulis ingin melaksanakan PKL di Rumah Gagas
Kreatif dikarenakan memang ingin mendapatkan pengalaman ilmu dalam
pembuatan iklan layanan masyarakat. Dan memang penulis selama PKL diarahkan
dan diberikan ilmu dalam pembuatan iklan layanan masyarakat.
Proses produksi iklan layanan masyarakat pelanggaran lalu lintas di Rumah
Gagas Kreatif memiliki tiga tahapan yaitu pra-produksi, produksi dan pascaproduksi. Kerja keras tim Rumah Gagas Kreatif dalam pembuatan iklan layanan
masyarakat agar diterima oleh masyarakat. Mulai dari pembuatan naskah,
persiapan alat, pencarian talent sampai proses shooting dan editing.
Proses produksi konten kreatif pelanggaran lalu lintas di Rumah Gagas Kreatif
memiliki tiga tahapan yaitu pra-produksi, produksi dan pasca-produksi, banyak hal
yang dilakukan oleh penulis dan tim dalam membuat sebuah konten kreatif
pelanggaran lalu lintas agar diterima oleh masyarakat. Mulai dari pembuatan
naskah, persiapan alat, sampai proses shooting dan editing.
2. Hambatan kerja yang dihadapi selama proses produksi konten kreatif pelanggaran
lalu lintas di Rumah Gagas Kreatif adalah kamera yang mengalami batrae cepat
habis, sehingga mengulur waktu produksi, komputer yang mengalami no
responding, dan ramainya pengendara saat dilokasi shooting yang membuat retake
berkali-kali.
e-PKL.BC40.37.2019 | e-PKL2019 659.14:37 RIO p | My Library (PKL) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain