Text
PKL:peran asisten produksi dalam berkoordinasi dengan crew pada program cahaya hati Indonesia di inews
Asisiten produksi disebut juga PA, diistilahkan juga sebagai asisten produser adalah seorang yang merupakan bagian penting dari sebuah tim produksi yang bertugas paling sibuk karena banyak tugas yang dilakukan mulai dari pra produksi, produksi, hingga pasca produksi. pekerjaannya mulai mempersiapkan, mencari, mencatat, mengumpulkan, mengkoordinasi seluruh fasilitas produksi, backdrop, stage, kamera audio, lighting dan juga terlibat dalam tim kreatif dalam riset tema dan pembuatan konten. Pekerjaan dan tanggung jawab seorang asisten produksi sangatlah banyak karena, hampir keseluruhan hal-hal yang dibutuhkan untuk shoting Asisten produksilah yang mempersiapkannya, Selainitu, seorang asisten produksi harus memiliki fisik yang kuat, berwawasan luas, memiliki inisiatif yang tinggi, pandai bersosialisasi dengan crew yang bertugas agar disenangi seluruh pihak yang terlibat dalam proses pelaksana produksi.
PKL.BC40.370.2019 | PKL2018 659.14:370 MUH p | My Library (PKL) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain