Pada dasarnya, buku ini berisi uraian tentang pengembangan dan pembinaan bahasa. Adapun yang tergolong pengembangan bahasa, antara lain, adalah upaya untuk membuat kodifikasi bahasa, penyusunan Un…
buku ini berusaha menyingkap seluk-beluk kesantunan pada pemakaian tuturan imperatif dalam kegiatan bertutur. Kesantunan adalah bagaimana bahasa menunjukkan jarak sosial di antara para penutur dan …
Secara umum buku ini dirancang untuk memberikan gambaran luas mengenai berbagai ruang kajian studi bahasa yang berbeda.
Buku ini merupakan pengenalan bagaimana mengelola bahasa Indonesia secara pragmatik, terutama dalam kaitan dengan aspek pengorganisasi karangan.
morfologi membicarakan masalh bentuk-bentuk dan pembentukan kata, maka semua satuan bentuk sebelum menjadi kata, yakni morfem dan segala bentuk dan jenisnya, perlu dibicarakan
Buku ini meneliti tentang proses pemodernan kosakata bahasa Indonesia khususnya di bidang peristilahan