Buku ini terdiri dari dua jilid. jilid yang pertama menitik beratkan pembicaraan pada semantik leksikal bahasa indonesia jilid kedua pada semantik gramatikal bahasa Indonesia.
buku ini dimaksudkan untuk menjawab permasalahan tujuan, metode dan status umum dari kajian makna tentang semantik. Pengantar Semantik ini merupakan terjemahan-adaptasi dari karya Stephen Ullmann, …
Buku ini Membahas Konsep-Konsep dasr Semantik bahasa Alami untuk kepentingan Analisis makna Bahasa
Buku ini Mencoba Membahas beberapa Pesoalan dasar dari Semantik sebagai Bakal awal untuk memahami masalah makna bahasa, Khususnya bahasa Indonesia secara lebih luas