Teknik pengumpulan data pada penelitian ini adalah wawancara mendalam, observasi lapangan dan dokumentasi, serta pemeriksaan keabsahan data dilakukan dengan triangulasi sumber. Hasil penelitian men…
Skripsi ini membahas tentang analisis strategi pemasaran desa wisata di Kampung Budaya Sindangbarang. Kabupaten Bogor. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa strategi komunikasi pemasaran denga…
Kegiatan pemasaran digital sangatlah penting di lakukan oleh perusahaan yang bergerak di bidang pariwisata,pemasaran digital akan sangat efektif jika bisa di kombinasikan dengan komunikasi efektif …
Fungsi hubungan masyarakat yang dilakukan oleh Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kota Bogor dalam mempublikasikan program hak kekayaan intelektual (HKI) ekonomi kreatif mencerminkan upaya pemerintah …
Humas Dinas Budaya dan Pariwisata memainkan peran penting dalam menyebarkan kegiatan budaya lokal. Tugasnya mencakup memberikan informasi, mempublikasikan, dan meningkatkan kesadaran masyarakat ter…
Divisi Kebudayaan memainkan peran penting dalam pelestarian dan promosi kebudayaan lokal Kabupaten Bogor melalui pemanfaatan media sosial. Dengan menggunakan platform seperti Instagram dan YouTube,…
Melaksanakan PKL di Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kota Bogor, khususnya di bidang kebudayaan sebagai seorang humas, tentunya tidaklah mudah. Salah satu hambatan yang dihadapi terjadi saat mendamp…
Humas Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kota Bogor bertanggung jawab atas kelancaran workshop HKI, memastikan bahwa pelaku usaha memahami pentingnya pendaftaran HKI. Mereka juga memainkan peran pent…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dampak sosialisasi penerapan konsep New Experience Tourism terhadap kesiapan masyarakat desa wisata pantai Tanjung Tinggi, Belitung. Penelitian ini menggun…