Hasil penelitian ini menunjukan bahwa (1) Karakteristik responden berjumlah 80 responden, 59 siswa perempuan dan 21 siswa laki-laki. Terdapat 28 siswa kelas 10 dan 27 siswa kelas 11 dan 25 siswa ke…
Teknik pengambilan data yang digunakan adalah dengan metode purposive sampling yaitu teknik penentuan sampel dengan tujuan mendapatkan responden atau individu yang memiliki karakteristik dan kriter…
Uji validitas dan reliabilitas, serta uji rank spearman. Berdasarkan data yang dikumpulkan, responden berusia 24 tahun sebanyak 22 orang (22%), dengan mayoritas responden adalah pria (41%). Dengan …
Penelitian ini bertujuan untuk (1) mengetahui persepsi penonton terhadap tayangan program Garage Life; (2) mengetahui karakteristik anggota komunitas motor besar di Bogor terhadap tayangan program …
Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan populasi dan sampel pada penelitian adalah pengikut komunitas akun X @kdrama menfess, sampel yang digunakan sebanyak 100 s…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh terpaan tayangan iklan youtube Tokopedia "Waktu Indonesia Belanja" terhadap minat beli masyarakat Kota Bogor. Penelitian ini menggu…
Gangguan jiwa dapat di sebabkan oleh faktor genetik (keturunan) seperti fisik, lingkungan keluarga serta sosial. pada faktor lingkungan keluarga dan sosial, kurangnya dukungan dari keluarga dan pen…
Tayangan di kanal Youtube Reza Oktovian merupakan tayangan mengenai bertemakan game, informasi game, live streaming, unboxing, dan vlog harian lainnya. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui seb…
Penelitian ini membahas pengaruh terpaan tayangan Youtube Dehakims terhadap sikap orangtua mengenai anak menonton satwa di Pamoyanan Bogor Selatan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui seb…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan terpaan tayangan drama Korea My ID is Gangnam Beauty dengan prilaku imitasi remaja.