Syair merupakan jenis puisi lama Melayu yang terdiri dari empat bari yang masing-masing terdiri dari empat kata yang diakhiri dengan bunyi yang sama. Buku ini berisi naskah kuno yang dialihaksaraka…
Naskah Syair Bulan Sairang merupakan koleksi Museum Lambung Mangkurat, Banjarbaru, Kalimantan Selatan. Naskah ini didapat dari pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan yang asal-usulnya didaptkan dar…
Naskah yang disunting dalam buku ini berjudul Jatiswara atau pada naskah-naskah lain sering kali berjudul Serat Jatiswara. Pigeaud dalam Literature of Java (1967:227-229) menjelaskan bahwa teks Jat…
Wawacan Jaka Mursada merupakan teks yang memiliki ciri cerita lama, yaitu adanya kesaktian dan pusaka yang membantu menyelamatkan tokoh utama. Begitu juga dengan penamaan pelakunya, yaitu nama oran…
Buku ini merupakan kumpulan puisi karya Atri Apriyani. Salah satu sajak dalam buku ini terangkum dalam bait berikut "Kita pernah merasakan cinta yang membawa kita ke langit tertinggi, kita lalu mer…
Wawacan adalah cerita panjang atau sejenis hikayat yang ditulis dalam bentuk puisi yang dinamakan dangding. Dangding sendiri adalah ikatan puisi yang sudah tertentu untuk melukis hal-hal yang sudah…
Kakawin Dharmasunya adalah puisi Jawa Kuno yang berisi "ajaran tentang hal-ihwal yoga, untuk mencapai persatuan dengan Paramasiwa" (Setyawati, 2002:38). Menurut Palguna (1999:173), Kakawin Dharmasu…
Berdasarkan Katalog Raisonne Naskah-Naskah Islam di Jawa Barat(Tessier dan Ambary, 2004), naskah ini berjudul Wawacan Jaka Paringga (selanjutnya disebut dengan WJP) yang tersimpan di EFEO Bandung d…
Syair merupakan jenis puisi lama Melayu yang terdiri dari empat bari yang masing-masing terdiri dari empat kata yang diakhiri dengan bunyi yang sama. Buku ini berisi naskah kuno yang dialihaksaraka…
Syair merupakan jenis puisi lama Melayu yang terdiri atas empat baris. Setiap barisnya terdiri atas empat kata yang bersanjak atau bunyi yang sama pada setiap hujung baris. Seumpama a.a.a.a. persam…